| Soft Cover, November 2015 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Liberalisme komunisme fascisme sosialisme kapitalisme dan beragam paham lainnya sudah silih berganti berusaha mengatur kehidupan manusia ekonomi khususnya. Namun semua paham itu adalah paham ciptaan manusia yang hanya menguntungkan satu pihak dan merugikan di pihak lain. Satu paham digantikan oleh paham yang lain. Tidak tetap dan tergantikan. Jauh sebelum paham-paham tersebut muncul Islam sudah mengatur sedemikian rupa serapi dan seteratur lebih dari yang dapat dibayangkan. Islam mengatur ...




Keranjang






