| Soft Cover, Januari 2000 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Sapta Siaga kecurian! Pakaian boneka dan uang tabungan mereka hilang. Mereka menduga pencurinya tentulah Trio Rewel, kelompok detektif saingan yang didirikan Susie dan dua orang kawannya. Susie memang usil dan suka mengganggu.
Tapi, apakah dia sejahat itu?
...




Keranjang






