Soft Cover, Oktober 2010 | |||||
Stock tidak tersedia
|
Rumah yang nyaman tentu menjadi dambaan tiap orang. Apalagi, jika rumah tersebut mempunyai desain yang unik dan menarik. Siapa, sih, yang tidak ingin punya rumah nyaman nan apik?
Sebanyak 30 Inspirasi Desain Rumah Tropis Modern terdapat dalam buku ini. Berbagai desain yang dirancang dengan menyesuaikan iklim Indonesia yang tropis, senantiasa dapat memberikan kenyamanan bagi penghuninya. Desain tropis yang mementingkan sirkulasi udara dan pencahayaan alami berpadu dengan desain modern yang ...