Soft Cover, November 2024 | Rp. 69.000 | Rp. 55.200 (20% OFF) | |
Stock di Gudang Supplier
|
Di desa terpencil bernama Kreteg Tugu, di tengah danau yang penuh misteri, tradisi kuno yang dijaga oleh Danyang Mejahi mulai terancam saat Srimpi, seorang gadis dengan rahasia kelam, ditemukan tewas secara tragis. Selo, murid terpilih Danyang Mejahi sekaligus kekasih Srimpi, terdorong untuk mengungkap kebenaran di balik kematian tersebut.
Namun, setiap langkahnya justru membawa pada lebih banyak pertanyaan dan rahasia yang tersembunyi di balik desa yang tampaknya tenang ini.
Dalam ...